Page 9 - 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa
P. 9

Pengantar Redaksi











                  Universitas Terbuka (UT) merupakan perguruan                Dalam rangka Dies Natalis UT ke-31 ini kami
                  tinggi jarak jauh (PTJJ) di Indonesia yang didirikan        mencoba memotret berbagai keragaman profil
                  pada tahun 1984. UT didirikan bagi lulusan SLTA             mahasiswa UT sebagai generasi penerus bangsa.
                  yang tidak dapat tertampung di perguruan tinggi             Mahasiswa yang kami tampilkan dipilih secara

                  negeri konvensional.                                        acak dan dikelompokkan berdasarkan beberapa
                                                                              kriteria. Kami harapkan profil mahasiswa yang
                  Dalam perkembangannya mahasiswa UT memiliki                 kami tampilkan ini dapat menjadi sumber inspirasi

                  karakteristik tersendiri yang berbeda dengan                dan motivasi bagi kita semua bahwa menuntut
                  karakteristik mahasiswa perguruan tinggi tatap              ilmu adalah kegiatan sepanjang hayat yang dapat
                  muka. Mereka tidak terkonsentrasi di suatu                  dilakukan dimanapun dan kapanpun.
                  tempat melainkan tersebar di seluruh pelosok                Dirgahayu UT !!
                  tanah air, bahkan di luar negeri. Para mahasiswa

                  ini dilayani oleh 39 Kantor UT di daerah, yang
                  disebut Unit Program Belajar Jarak Jauh (UPBJJ-UT).
                  Mereka berada di kota-kota besar, kota dan pulau

                  kecil, di seberang lautan, atau bahkan di balik
                  pegunungan. Kondisi geografis yang berbeda ini
                  mempengaruhi corak kegiatan belajar mandiri
                  yang mereka jalani.  Meskipun demikian, mereka
                  semua tetap gigih menuntut ilmu, terlepas dari

                  kekurangan fasilitas yang dimiliki. Sekitar 92%
                  mahasiswa UT ini berstatus pekerja dengan usia,
                  latar belakang pendidikan, dan tingkat sosial

                  ekonomi yang heterogen.













                                 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa  3
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14