Page 12 - 31 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Potret Keragaman Mahasiswa UT Sebagai Pagar Bangsa
P. 12

Pengantar Rektor



                                                                              keragaman Mahasiswa Universitas Terbuka (UT) dari
                                                                              berbagai daerah di Indonesia, mulai dari Banda Aceh
                                                                              sampai ke Dilli, bahkan sampai ke Luar Negeri dalam
                                                                              mengejar mimpinya untuk dapat mengenyam

                                                                              pendidikan tinggi. Keragaman mahasiswa UT ini
                                                                              ditulis berdasarkan wawancara secara langsung
                                                                              antara Tim Penulis dengan para mahasiswa.



                                                                              Keragaman para mahasiswa UT diceritakan
                                                                              dalam enam bab. Keenam bab masing-masing
                                                                              menggambarkan (1) kisah mahasiswa UT yang
                                                                              mempunyai prestasi akademik maupun non

                                                                              akademik; (2) perjuangan para guru SD sebagai
                                                                              mahasiswa di daerah terdepan, terluar, dan
                                                                              tertinggal; (3) perjalanan mahasiswa muda penuh

                                                                              prestasi yang baru dapat mengenyam pendidikan
                                                                              tinggi berkat beasiswa Bidikmisi melalui UT;  (4)
                                                                              gambaran para mahasiswa yang mendapatkan
                                                                              kesempatan kedua untuk meraih impian mereka
                                                                              menjadi sarjana; (5) cerita perjalanan alumni yang

                                                                              terbukti sukses belajar sambil bekerja; dan (6) kisah
                  Buku yang berjudul “31 Tahun Universitas Terbuka            para mahasiswa dan alumni yang menempuh
                  Melayani Bangsa: Potret Keragaman Mahasiswa UT              pendidikan di UT dari luar negeri. Kisah-kisah
                  sebagai Pagar Bangsa“ ini merupakan lanjutan dari           inspiratif mereka layak dibaca oleh generasi penerus

                  seri Buku “30 Tahun Universitas Terbuka Melayani            bangsa agar tidak merasa terhambat oleh dalamnya
                  Bangsa” yang diterbitkan mulai tahun 2011.  Buku            lautan, tingginya gunung dan jauhnya perjalanan
                  UT Melayani Bangsa kali ini difokuskan pada                 demi mengejar cita-cita.







                  6
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17