Page 184 - Pajak Karbon dan Emisi untuk Penurunan Gas Rumah Kaca dan Emisi Polutan
P. 184

♦     Toxic substances (dioxins dan furans)
         154
                 ♦     Heavy metal
                       Perhitungan  emisi  polutan  tersebut  di  atas  sangat
                 tergantung dari banyak faktor seperti tipe bahan bakar, kecepatan
                 mengendarai,  perilaku  pengendara,  mesin  kendaraan,  klasifikasi
                 kendaraan-apakah  kendaraan  penumpang atau kendaraan
                 angkutan/truk, termasuk golongan berat dari kendaraan, serta
                 teknologi pengelolaan gas buang pada masing-masing kendaraan
                 seperti apakah menggunakan Exhaust Gas Recirculation (EGR) atau
                 Selective Catalytic Reduction (SCR).

                       Pada Gambar 3.2 dapat dilihat metode untuk mengestimasi
                 emisi yang keluar dari kendaraan (Ntziachristos dan Samaras.
                 2021).  NFR  yang  ada  pada  Gambar  3.2  adalah  akronim  dari
                 nomenklatur untuk pelaporan yang mengacu pada format untuk
                 pelaporan data nasional sesuai dengan CLRTAP (Convention on
                 Long-Range Transboundary Air Pollution) yang juga mengacu pada
                 EEA (European Environment Agency).








         Pajak Karbon dan Pajak Emisi  untuk Penurunan Gas Rumah Kaca dan Emisi Polutan






























                                                                                11/3/2023   4:11:15 PM
        23940719_PAJAK KARBON DAN PAJAK EMISI_ISI_FINAL.indd   154
        23940719_PAJAK KARBON DAN PAJAK EMISI_ISI_FINAL.indd   154              11/3/2023   4:11:15 PM
   179   180   181   182   183   184   185   186   187   188   189