Page 50 - 35 Tahun Universitas Terbuka: Potret Tutor UT
P. 50

Potret Tutor UT








           38     mereka menyanyikan lagu ulang tahun,” ujar Sri.             menarik  digunakan untuk  mendiskusikan  isi
                  “Saya terharu dengan perhatian mahasiswa yang               modul atau Lembar Kerja Mahasiswa sebagai
                  begitu tulus.”                                              pedoman kerja mahasiswa untuk mengkaji isi
                                                                              modul.

                  Menurutnya,  menjadi  tutor  UT    juga  berarti
                  menambah “saudara baru”, mereka yang memiliki               Metode tutorial  yang ia gunakan ternyata tak
                  niat besar untuk belajar namun tidak membatasi              hanya membantu keberhasilan kuliah namun juga

                  diri dengan usia. “Tidak sedikit mahasiswa yang             aplikasi  di  kehidupan  mahasiswa.  Sri  bercerita,
                  saya hadapi berusia lebih tua dari saya,”katanya.           seorang mahasiswa di Pokjar Kediri yang pernah
                                                                              mengikuti matakuliah PBK  kini  memiliki usaha
                  Lulusan       Program       Doktor       Manajemen          bawang goreng, yang sebenarnya berawal dari
                  Pendidikan    Universitas  Negeri  Malang  Tahun            tugas kuliah. “Dia telah mengembangkan secara

                  2016 ini  dipercaya untuk menjadi tutor untuk               serius program yang dulu dijadikan sebagai tugas
                  mata      kuliah    Pembelajaran        Berwawasan          akhir mata kuliah PBK,” kata Sri.
                  Kemasyarakatan        (PBK)     dan     Pemantapan

                  Kemampuan        Professional     (PKP).   Dari   sisi      Kesungguhan Sri menjalani peran sebagai tutor
                  akademik,       menjadi       tutor     memberikan          berbuah manis. UT mengganjarnya dengan
                  pengalaman belajar dan menjadi labsite bagi Sri             memberi penghargaan sebagai Tutor Berkinerja
                  untuk terus mengembangkan inovasi metode                    Terbaik UT tahun 2016. “Saat paling mengharukan
                  tutorial.    Ia  menjalankan  metode  tutorial  yang        adalah saat saya dipanggil ke depan  di hadapan

                  bersifat aktif-interaktif dan partisipatif untuk            para  wisudawan, dan diiringi dengan  nyanyian
                  memotivasi mahasiswa agar “mencintai” modul.                lagu “Jasa Guru” oleh seluruh audiens di aula,”
                  Ia juga mengembangkan metode “kunjung stand”                katanya.

                  yang mengajak mahasiswa berpartisipasi aktif
                  dalam membedah modul  yang telah disiapkan
                  oleh UT.  Problem cards dengan berbagai tema
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55