Page 83 - 32 Tahun Universitas Terbuka : Empat Windu Membagun Negeriku
P. 83

Perkembangan Sistem Layanan


















                  Tutorial Telepon                                            mahasiswa  mengirimkan  jawaban  soal  latihan
                  Tutorial  Telepon  adalah  bantuan  belajar  dan            atau hasil tugas. Tutor menanggapi jawaban atau
                  bimbingan  yang  disampaikan  melalui  telepon.             hasil pekerjaan mahasiswa dan mengulas kembali

                  Mahasiswa  memperoleh  materi  tutorial  dari               materi yang telah dibahas selama tutorial selama
                  tutor  yang  disampaikan  melalui  telepon,  yang           60 menit (Universitas Terbuka, 2004).
                  lokasinya sudah disetujui Kepala UPBJJ-UT terkait.
                  Tutorial Telepon hanya dilaksanakan pada saluran            Kegiatan Tutorial Telepon menggunakan saluran
                  telepon  di  tempat-tempat  tertentu  saja  yang            telepon  yang  telah  ada  dengan  memanfaatkan

                  digunakan  bersama-sama  secara  berkelompok.               layanan  PERMATA  (Pertemuan  melalui  Telepon
                  Hal  ini  dilakukan  untuk  menghemat  biaya                Anda)  yang  disediakan  oleh  PT  Telkom  Tbk.
                  pulsa  dan  mempermudah  pengadministrasian.                Dengan menggunakan layanan ini, maksimal 30

                  Kegiatan  Tutorial  Telepon  diawali  paparan               nomor  sambungan  telepon  dapat  terhubung
                  materi  mata  kuliah  oleh  tutor  dari  UT  Pusat          secara simultan di berbagai daerah yang berbeda
                  selama  60  menit  kemudian  dilanjutkan  dengan            sehingga  terjadi  konferensi.  Melalui  layanan
                  memberikan  kesempatan  kepada  mahasiswa                   PERMATA,  mahasiswa  yang  berada  di  lokasi
                  untuk  mengajukan  pertanyaan  atau  tanggapan              tutorial  dapat  berhubungan  dengan  tutor  yang

                  terhadap  materi  tutorial.  Kemudian  tutor                berada di UT Pusat.
                  menanggapi pertanyaan atau respons mahasiswa
                  selama  30  menit  dan  mengirimkan  soal  latihan          Layanan  tutorial  telepon  ini  tidak  terlalu

                  melalui  mesin  faksimili  kepada  seluruh  lokasi          dimanfaatkan  oleh  mahasiswa.  Mahasiswa  yang
                  tutorial.    Sementara  mahasiswa  mengerjakan              tercatat  pernah  mengikuti  layanan  tutorial
                  tugas atau soal latihan saluran telepon dimatikan.          telepon adalah mahasiswa di UPBJJ-UT Pontianak
                  Saluran    telepon     dibuka     kembali     setelah       yang  mengambil  mata  kuliah  ADPU4500  Tugas







                                                                                                                                77
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88