Page 139 - 29 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa : Biro Administrasi umum dan Keuangan (BAUK), Biro Administrasi Akademik, Perencanaan, dan Monitoring (BAAPM)
P. 139

Pusat  Komputer











                                                                                                                                                                     Perempuan yang satu ini mulai bekerja di UT                 Sesuai dengan tanggung jawab yang
                                                                                                                                                                     tahun 1984. Ia tertarik bergabung dengan                    diembannya, Dina saat itu menjalankan tupoksi
                                                                                                                                                                     UT karena mendengarkan cerita Hardhono                      unit, yaitu mengembangkan Student Record
                                                                                                                                                                     tentang UT sebagai Perguruan Tinggi yang                    System (SRS) dan melayani user (unit) di UT

                                                                                                                                                                     sistem operasionalnya berbeda dengan PT                     Pusat dalam pengelolaan layanan administrasi
                                                                                                                                                                     lain, serta cerita tentang betapa menariknya                akademik. Menurutnya, SRS merupakan sumber
                                                                                                                                                                     bekerja di Satuan Tugas Komputer (cikal bakal               data yang akurat dan terkini.  Pada masa itu Ia

                                                                                                                                                                     Pusat Komputer).  Ya, Dina Thaib mengawali                  juga mengupayakan pengembangan aplikasi
                                                                                                                                                                     karir di UT sebagai salah satu staf di Satuan               yang user friendly dan  memenuhi kebutuhan
                                                                                                                                                                     Tugas Komputer (Satgaskom), dan tahun 1989                  user (pengguna).  “Setiap aplikasi yang akan
                                                                                                                                                                     Ia pun diangkat sebagai koordinator kegiatan                digunakan oleh user harus melalui tahapan uji
                                                                                                                                                                     Satgaskom, meneruskan kepemimpinan                          coba yang melibatkan unit terkait”, ungkapnya.

                                                                                                                                                                     Hardhono.                                                   Selain itu, quality control juga diterapkan pada
                                                                                                                                                                                                                                 setiap tahap pengembangan aplikasi, sehingga
                                                                                                                                                                                                                                 kualitasnya tetap terjaga.























                  Dra. Dina Thaib, M.Ed.









                  132                                                                                                                                                                                                                 29 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa  133
   134   135   136   137   138   139   140   141   142   143   144