Page 62 - Glosarium Istilah Pendidikan Tinggi dan Jarak Jauh Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris
P. 62

P                                  P











                     Paduan Suara Mahasiswa (PSM) :: Student Music
                     Assembly
                           Sebuah  wadah  untuk  menampung,
                           mengolah, dan menampilkan kompetensi
                           musikal yang dimiliki mahasiswa.

                     Paket Bahan Ajar Multimedia :: Multimedia-Based
                     Learning/Instructional Package
                           Bahan ajar cetak yang dilengkapi dengan
                           bahan ajar noncetak.                                       GLOSARIUM ISTILAHPENDIDIKAN TERBUKA DAN JARAK JAUH (PTJJ) BAHASA INDONESIA & BAHASA INGGRIS

                     Pelayanan Bahan Pustaka ::  Library Services
                           Layanan   yang      dilakukan   oleh
                           Perpustakaan  UT  untuk  mendukung
                           kegiatan  institusi  dalam  hal  bahan
                           perpustakaan,   baik   dalam   bentuk
                           tercetak maupun digital.










                                                                                     51
   57   58   59   60   61   62   63   64   65   66   67