Page 175 - Menggunakan Microsoft 365 sebagai Daya Dukung Kerja Remote (Work From Home)
P. 175

Microsoft List (Daftar)   129





                    3.  Memperkenalkan  karyawan,  perkenalan  adalah  hal  yang  utama
                       sebelum  menjelaskan  pekerjaan,  memperkenalkan  karyawan  ke
                       tim yang akan dia tempati bergabung dan memperkenalkan apa
                       saja yang akan mereka kerjakan baik sendiri maupun tim.
                    4.  Menunjuk  mentor,  menetapkan/menugaskan  mentor  yang  akan
                       mendampingi karyawan baru akan mempercepat sosialisasi dan
                       memahami pekerjaan yang akan dilakoni oleh seorang karyawan
                       baru.
                    5.  Memberikan  pelatihan  untuk  pengembangan  diri,  tidak  semua
                       karyawan  baru  bisa  instan  dan  profesional  dalam  memangku
                       pekerjaan  yang  diberikan,  penting  untuk  memberikan  pelatihan
                       dan pengembangan diri untuk karyawan baru.
                    6.  Menetapkan harapan dan target kerja. Instansi, perusahaan atau
                       organisasi tentu menaruh harapan besar pada setiap karyawan,
                       termasuk karyawan baru, maka dari itu untuk mencapai tujuan
                       instansi,  perusahaan  atau  organisasi  harus  memberikan  target
                       kerja yang jelas kepada karyawan baru.
                    7.  Melakukan evaluasi, evaluasi hasil pelatihan dan evaluasi efektifitas
                       dari pelatihan yang dilakukan, baik dari sisi karyawan baru dan
                       juga kepada pelatih dari karyawan baru. Evaluasi karyawan baru
                       untuk  melihat  potensi  karyawan  untuk  memahami  kekurangan
                       dan kelebihan, dan umpan balik berupa masukan-masukan positif
                       untuk penyelenggaraan berikutnya untuk penyelenggara.
                    8.  Memberikan  reward,  memberikan  apresiasi  terhadap  hasil
                       pekerjaan yang dicapai adalah penting untuk memberikan motivasi
                       untuk meningkatkan kinerjanya.

                    Template list Employee onboarding adalah tools yang bisa memberikan
                    kemudahan  dalam  tata  kelola  penyambutan  karyawan  baru  dalam
                    bentuk site. Site list Employee onboarding minimal mampu memberikan
                    gambaran awal tentang informasi, budaya, tata kelola, kebijakan yang
                    berlaku pada sebuah instansi, oragnisasi atau perusahaan.

                    Tersedianya  dokumen-dokumen,  materi  dan  informasi  lainnya
                    secara  digital  akan  sangat  membantu  karyawan  pada  umumnya
                    menyelesaikan pekerjaan secara online/remote. Tentu ini juga sangat












                                                                                11/2/2023   5:38:33 PM
        UT_155x230_MICROSOFT 365.indd   129                                     11/2/2023   5:38:33 PM
        UT_155x230_MICROSOFT 365.indd   129
   170   171   172   173   174   175   176   177   178   179   180