Page 180 - 30 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa: Unit Program Belajar Jarak Jauh (UPBJJ) Berprestasi Tahun 2014 Jilid I
P. 180
30 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa UPBJJ-UT yang berdiri pada tahun 2005
UPBJJ-UT Batam
Seiring dengan peresmian berdirinya Provinsi UPBJJ ini sedikit agak unik dibandingkan dengan
Kepulauan Riau setahun sebelumnya, UPBJJ-UT UPBJJ lainnya karena wilayah kerjanya mencapai
Batam dibentuk pada tahun 2005 berdasarkan SK negeri jiran yakni Malaysia dan Singapura.
Rektor No. 043/J31/KEP/2005 tanggal 4 Februari Sementara wilayah kerja di Kepulauan Riau meliputi
2005. Pada awal berdirinya UPBJJ ini menempati Kota Batam, Kota Tanjung Pinang, Kabupaten
bangunan di kompleks Kantor Dinas Pendidikan Bintan, Kabupaten Karimun, Kabupaten Lingga, dan
Kota Batam Jl. Pramuka, Sekupang, Batam. Kemudian Kabupaten Kepulauan Anambas. Saat ini jumlah
saat ini UPBJJ-UT Batam beralamat di Jalan Dr. mahasiswa di UPBJJ-UT Batam mencapai jumlah di
Soetomo No.3, Sekupang, Batam. atas angka 7 ribu. Meskipun masih berusia muda,
UPBJJ ini terbukti mampu berprestasi misalnya
mendapatkan penghargaan dari Kantor Pembantu
Rektor IV dalam hal jumlah Mahasiswa Nonpendas
terbanyak no.3. Kemudian, kerja keras seluruh
jajaran UPBJJ-UT Batam memperoleh penghargaan
Sertifikat ISO 9001:2008 pada Tahun 2009. Beberapa
prestasi yang pernah diraih mahasiswa UPBJJ-UT
Batam pada ajang Disporseni tahun 2012 antara
lain Juara III Futsal, Juara III Tenis Lapangan, Juara III
Lomba Tari Daerah, dan Juara III Lomba MC.
Gedung lama UPBJJ Gedung baru UPBJJ
Jalan Pramuka, Sekupang, Batam Jalan Dr. Soetomo No.3, Sekupang, Batam
174 175