Page 130 - 30 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa: Unit Program Belajar Jarak Jauh (UPBJJ) Berprestasi Tahun 2014 Jilid I
P. 130
30 Tahun Universitas Terbuka Melayani Bangsa UPBJJ-UT yang berdiri pada tahun 1984
UPBJJ-UT Pontianak saat ini dikepalai oleh Ir.
Edward Zubir, M. M yang sudah memasuki periode
kedua sejak dilantik pada tahun 2008. Sebelumnya,
beberapa tokoh yang pernah menjabat kepala UPBJJ
di Kota Khatulistiwa ini adalah Prof. Syamsuddin
Djahmat, S.E., M. Sc (1984-1990), Prof. Dr. H. Hadari
Nawawi (1990-1996), H. M. Sadeli, S. H., MBA., M.
Sc (1996-1999), Drs. H. Mustafa Kamal, M. M (1999-
2003), dan Hj. Sukarsih Panjaitan, S. E., M. M (2003-
2007).
Kegiatan bimbingan tugas akhir program magister
Residensial di UPBJJ-UT Pontianak.
Kepala UPBJJ-UT Pontianak
Ir. Edward Zubir, M. M (2008-2012, 2012-sekarang)
124 125