Page 83 - 36 Tahun Universitas Terbuka: Kewibawaan Akademik
P. 83
Kewibawaan Akademik
Fase Normal
Beberapa fitur yang tersedia dalam 59
layanan pustaka digital sebagai berikut.
• Open Educational Resources
(SUAKA-UT) yang terdiri dari: Materi
Pengayaan Online, UT-Televisi, UT-
Radio, Guru Pintar Online, Jurnal UT,
MOOCS, ASEAN Studies Program.
• Ruang Baca Virtual (RBV), berisi
semua Buku Materi Pokok (BMP)
dalam bentuk digital yang tersedia
secara fulltext. BMP tersebut dapat
dimanfaatkan bagi mahasiswa dan
tutor yang memiliki akses terhadap
tutorial online. Selain itu RBV dapat
diakses dengan menggunakan
berbagai macam gawai, seperti:
komputer, telepon pintar, dan tablet
berbasis android atau iOS.
• E-Resources (e-Book dan e-Journal).
UT berlangganan berbagai
bahan perpustakaan digital online
(e-resources), seperti e-journal,
e-book, dan karya-karya referensi
online lainnya.