Page 135 - 36 Tahun Universitas Terbuka: Kewibawaan Akademik
P. 135
Layanan Akademik UT
Fase Adaptasi Kebiasaan Baru
(New Normal)
Covid-19 dapat dilakukan secara tatap muka Layanan Klinik Belajar dan 111
setelah memperoleh izin dari Kantor Rektor Assignment Workshop
Bidang Sistem Informasi dan Kemahasiswaan Pada fase adaptasi kebiasaan baru, UT juga tetap
serta Pemerintah Daerah (Pemda) setempat. menyediakan layanan klinik belajar (KB) dan
Selain itu, penyelenggaraan EKBM secara tatap assignment workshop (AW) yang diprioritaskan
muka harus melaksanakan protokol kesehatan bagi mahasiswa yang belum berkesempatan
yang ketat serta berkoordinasi dengan pusat mengikuti PKBJJ. Sama halnya dengan
kesehatan yang terdapat pada daerah tersebut. pelaksanaan EKBM, layanan KB dan AW pada
fase adaptasi kebiasaan baru diprioritaskan untuk
dilaksanakan secara online.
Layanan Bantuan Belajar
Layanan bantuan belajar yang disediakan UT
pada fase adaptasi kebiasaan baru seperti
tutorial online (tuton) dan tutorial tatap muka
(TTM) tetap disiapkan untuk seluruh mata kuliah.
Pelaksanaan tuton untuk Program Sarjana dan
Diploma pada fase adaptasi kebiasaan baru tidak
mengalami perubahan yang berarti. Di sisi lain,
pelaksanaan tuton untuk Program Pascasarjana
(PPs) mengalami penyempurnaan dengan
menyesuaikan dengan konsep pembelajaran
kombinasi (blended learning). Pada aktivitas tuton
PPs-UT semester 2020/21.1, aktivitas sinkronus
yang biasa dilakukan secara tatap muka di kelas
TTM diubah menjadi tutorial webinar (tuweb)
yang dilaksanakan secara daring melalui aplikasi