Page 115 - 36 Tahun Universitas Terbuka: Kewibawaan Akademik
P. 115

Peran UT pada
                                                                                                                  Fase Pandemi Covid-19







                                                                                                                                            91













                      Dari penelitian ini diperoleh data bahwa 81,8%              pada pembelajaran daring, dibandingkan pada
                      partisipan  memiliki  akses terhadap  komputer/             pembelajaran tatap muka. Dari sisi kecepatan
                      laptop dan akses terhadap internet, 93,3%                   tutor tuton dalam memberikan  feedback

                      partisipan setuju bahwa teknologi informasi                 kepada mahasiswa, diperoleh data bahwa 70,4%
                      membuat  proses  pembelajaran  menjadi  lebih               partisipan menyatakan bahwa tutor tuton UT
                      efektif.  Terkait kemampuan partisipan untuk                memberikan feedback secara cepat.

                      mencari berbagai sumber informasi melalui
                      internet, mayoritas partisipan berada pada
                      level  mahir  sebanyak  40,3%,  mahir  sekali  27,3%,
                      sedang 24,8%, dan sisanya kurang dan tidak
                      mahir sebesar 5%. Data riset juga menunjukkan

                      bahwa 72,4% partisipan lebih sering berinteraksi
   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119   120