Page 205 - Institusi Pendidikan Tinggi Di Era Digital: Pemikiran, Permodelan, Dan Praktik Baik
P. 205

192  Institusi Pendidikan Tinggi di Era Digital: Pemikiran, Permodelan dan Praktek Baik


        perkotaan,  metode  penelitian  dan  perencanaan  pembangunan.  Penulis
        pernah menjadi Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi UT
        pada tahun 2008-2010. Selain menjadi tutor dan dosen, penulis juga aktif
        melakukan  penelitian  baik  di  lingkungan  Universitas  Terbuka  maupun
        sebagai  konsultan  perencanaan  (penataan  ruang).  Bidang  minat  yang
        ditekuni  adalah  pengembangan  wilayah  perdesaan,  perencanaankota,
        migrasi &remitances, ekonomi regional dan industri, penataan ulang lahan
        (land readjustment) dan pembelajaran e-learning.
   200   201   202   203   204   205   206