Page 2 - Panduan Akses ProQuest
P. 2
3. Jika pemustaka berada di luar lingkungan UT atau tidak menggunakan jaringan UT,
maka pemustaka dapat mengakses menggunakan Single Sign On (SSO) melalui link
berikut: https://sl.ut.ac.id/SSO-Eresources , maka akan diarahkan menuju laman
Single Sign On (SSO) UT. Kemudian klik Login
4. Klik Ecampus email, kemudian login menggunakan akun email Ecampus masing-
masing
5. Kemudian akan diarahkan ke laman Single Sign On (SSO) UT.
Pilih e-Journal ' ProQuest ' klik View
2

