Untuk menggunakan layanan RBV secara fulltext, Anda gunakan login yang teraktivasi pada UT-Online (http://elearning.ut.ac.id) dan terdaftar sebagai mahasiswa Universitas Terbuka

PBIS4222 – Listening III

Bambang Yudi Cahyono, Sri Andreani, Utari Praba Astuti, Sigit Sumarsono
Edisi 1 / 3 SKS / Modul 1-9
474 halaman: ilustrasi; 21 cm.
ISBN 9789790117723
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2014

DDC 23: 418

Mata kuliah PBIS4222/Listening III ini memberikan latihan keterampilan menyimak (listening skill) agar Anda mampu menyimak dengan cermat bahasa lisan dalam bahasa Inggris yang meliputi berbagai jenis wacana antara lain (narasi, deskripsi, eksposisi, dan argumentasi) dengan bermacam-macam fungsi (international and transactional), maka Mata kuliah ini akan melatih Anda untuk memiliki keterampilan tingkat lanjut dalam menyimak (advanced listening skill).

Daftar Isi
Tinjauan Mata Kuliah
Modul 1
Katalog Dalam Terbitan
© Copyright - Perpustakaan Universitas Terbuka 2024 - Illustration by Freepik Storyset - Enfold Theme by Kriesi